Tuesday, December 29, 2009

Internet murah dengan Nokia Cdma + Kartu Smart (1900 MHz)

Mendambakan internet murah sekarang tidak lagi hanya mimpi. Kenyataannya sejak setahun yang lalu Smart Telecom meluncurkan program internet murah yang bahkan ada bundel Handphone ZTE + Kartu Smart dengan harga terjangkau sudah dapat bonus Gratis internet unlimited selama 3 bulan.

Nah kalo anda punya HP Nokia CDMA dual band (800 MHz, 1900 MHz) atau single band 1900 MHz maka anda juga berkesempatan menikmati program Internet murah UNLIMITED dari Smart.




Karena Smart Telecom juga meluncurkan program Smart Internet Unlimited dengan kecepatan Bandwidth 153kbps (download sekitar 19 KBps). Contoh HP Cdma ; Nokia CDMA 2112, 2116, 6585, 3105 (Single band 800MHz, jadi gak cocok buat Smart), 3205, 6255, 6235, 6225, dsb

Cukup isi ulang kartu smart dengan nominal 50.000 maka secara otomatis anda mendapatkan gratis Internet Unlimited selama 20 hari. Nah kalau ingin 1 bulan bisa internetan unlimited maka setelah masa 15 hari tersebut habis tinggal daftar program Internet Unlimited paket reguler 1 minggu (biaya 15.000). Jadi kalo dihitung-hitung 1 bulan kita bisa internetan sepuasnya dengan biaya hanya 15.000, murah kan...?
Berikut list Program Smart Internet Unlimited yang saya dapatkan dari situs www.smart-telecom.co.id




Maksimum Kecepatan Paket
Harga Per Paket
Nama Paket
Kecepatan Download
(sampai dengan)

Kecepatan Upload
(sampai dengan)

Harian
Mingguan
Reguler
153.6 Kbps
128 Kbps
 3.000
15.000
Silver
512 Kbps
128 Kbps
5.000
25.000
Gold
1024 Kbps
384 Kbps
8.000

 40.000
Platinum
3,1 Mbps
 384 Kbps
10.000
50.000
Ultimate
3,1 Mbps
 1,8 Mbps
15.000
75.000


Maksimum Kecepatan Paket
Harga Per Paket Bulanan
Nama Paket
Kecepatan Download
(sampai dengan)

Kecepatan Upload
(sampai dengan)

1 bulan
6 bulan
12 bulan
Reguler
153.6 Kbps
128 Kbps
45000
----
----

Silver
512 Kbps
128 Kbps
75.000
400.000
750.000
Gold
1024 Kbps
384 Kbps
120.000

650.000
1.200.000
Platinum
3,1 Mbps
 384 Kbps
150.000
800.000
1.500.000
Ultimate*
3,1 Mbps
 1,8 Mbps
225.000
1.200.000
2.250.000

Harga sudah termasuk pajak 10%

Nah untuk mendaftar paket internet Unlimited maka anda bisa menghubungi *333 atau langsung dengan format;
*333*1*0 untuk Reguler 1 hari (24 jam)
*333*7*0 untuk Reguler 7 hari
*333*30*0 untuk Reguler 30 hari
*333*1*1 untuk Silver 1 hari
*333*7*1 untuk Silver 7 hari, dst






Selanjutnya bagi anda yang menggunakan kartu Flexi (yang punya HP modem Cdma 800MHz) andapun bisa menikmati Program Flexinet Unlimited dengan tarif 2.500 untuk harian, 15.000 untuk minggan dan 50.000 untuk bulanan. Perhatikan, bahwa kata harian, mingguan, dan bulanan bermakna kelanjutan, jadi tiap hari bisa berinternetan unlimited hingga anda mengkonfirmasi bahwa anda berhenti untuk menggunakan layanan Flexinet Unlimited tersebut. Berikut cara registrasinya;

  • Paket Harian Kirim : Reg<spasi>harian ke 2255
  • Paket Mingguan Kirim : Reg<spasi>mingguan ke 2255
  • Paket Bulanan Kirim : Reg<spasi>bulanan ke 2255
 Untuk berhenti langganan ketik "Stop" kirim ke 2255


Untuk mendownload driver modem silakan klik DISINI
Semoga bermanfaat



Digg Google Bookmarks reddit Mixx StumbleUpon Technorati Yahoo! Buzz DesignFloat Delicious BlinkList Furl Facebook
 

Artikel Terkait:

2 komentar:

Anonymous said...

bonus internet sekarang jadi 15 hari lagi

hp modem said...

smart emang hebat + hemat.
mantaaaaap

Post a Comment

Sempurnakan posting diatas dengan meninggalkan komentar dibawah ini...

Donate

Klik untuk menjadi donatur

Followers

 
Ultimatech. Design by Wpthemedesigner.
Template Diupdate 2010 - Semoga hari ini menyenangkan ...!
PageRank Button

SEO Monitor